Tips Melakukan Remarketing yang Efisien
Pernahkah kamu memasukan barang ke keranjang belanja di aplikasi e-commerce, atau mencari tiket untuk destinasi liburan dan setelahnya merasa dihantui oleh barang dan tiket wisata tersebut karena muncul di platform mana pun ketika kamu bermain ponsel? Hal tersebut termasuk dalam remarketing! Secara singkat, remarketing adalah strategi pemasaran digital yang membuat apapun barang yang kamu cari, […]
5 Indikator Kepuasan Pelanggan yang Wajib Kamu Ketahui
Indikator Kepuasan Pelanggan atau Konsumen – Dalam berbisnis tentu salah satu hal yang harus dilakukan adalah memasarkan produk kita agar dikenal oleh banyak orang. Tapi salah satu penentu keberhasilan pemasaran produk adalah kepuasan pelanggan terhadap usaha kamu. Nah, maka dari itu kamu harus memahami nih apa itu indikator kepuasan pelanggan dan apa saja yang termasuk […]
Kepuasan Pelanggan: Pengertian dan Jenisnya Untuk Bisnis
Indikator Kepuasan Pelanggan – Kamu pernah enggak sih dengar kalimat “konsumen adalah raja”? Mungkin kalimat tersebut sudah banyak didengar dalam dunia bisnis. Kenapa sih bisa ada ungkapan seperti itu? Karena jika konsumen kamu merasa puas maka mereka bisa menjadi konsumen yang setia terhadap produk kamu. Jadi, salah satu indikator agar usaha kamu dapat terus berkembang […]
Apa Itu Invoice, Jenis, Fungsi, dan Cara Membuat Secara Otomatis
Dalam dunia bisnis, ada satu hal yang wajib dimiliki oleh pebisnis yang handal ketika menjalankan bisnisnya. Hal tersebut ialah dokumen invoice atau faktur, komponen pada bisnis sangatlah penting bagi keberlangsungan usaha. Sebab, faktur atau invoice adalah sebuah lembar transaksi atau dokumen transaksi yang menyatakan proses pembelian barang secara sah. Tapi kamu tahu enggak apa yang […]
Apa Itu Warehouse, Manfaat, Fungsi dan Jenis
Apa itu warehouse atau gudang kerap kali dibutuhkan oleh suatu usaha. Bisnis besar maupun kecil membutuhkan gudang sebagai tempat penyimpanan barang untuk sementara. Dapat dikatakan warehouse sebagai bagian dari sistem logistik dari suatu bisnis untuk menyimpan barang misalnya bahan baku sampai produk yang sudah jadi serta memberikan informasi kepada manajemen terkait status dan kondisi barang. […]
Kurva Permintaan: Pengertian, Faktor Pengaruh Beserta Fungsinya
Seperti yang kamu tahu, kurva permintaan merupakan bagian dari ilmu ekonomi yang tidak dapat dipisahkan. Sebelum lebih lanjut membahas mengenai fungsi kurva permintaan, kamu mesti tahu konsep dari permintaan itu sendiri dan apa itu permintaan. Permintaan adalah jumlah barang atau jasa yang diminta konsumen diikuti faktor-faktor yang diasumsikan. Atau bisa diartikan permintaan sebagai jumlah barang […]
Pentingnya e-Meterai Untuk Bisnis & Manfaatnya Untuk Invoice Digital
Di Indonesia, setiap dokumen transaksi dengan nilai di atas 5 juta wajib disah-kan dengan meterai digital. Ini diatur dalam Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2020 tentang Bea Meterai. Penggunaan meterai ini bukan hanya sekadar formalitas, tapi memiliki fungsi legal yang penting. Meterai menandakan bahwa dokumen tersebut diakui oleh negara dan memiliki kekuatan hukum yang sah. Ini […]
[Panduan] Belajar SEO untuk Pemula
Apakah kamu baru mulai belajar SEO? Kalau iya, kamu bisa cari tahu langkah-langkah untuk mengetahui tentang search engine optimization dan cara kerja SEO di artikel ini ya! Dasar-Dasar SEO Ketika kamu ingin mulai belajar SEO, kamu perlu pahami istilah-istilah yang nantinya akan sering kamu temui nih. Berikut ini beberapa kosakata dasar SEO yang bisa kamu […]
Daftar Distributor Baju Tidur Import China Tangan Pertama Terpercaya
Mau baju tidur yang berkualitas dengan harga yang terjangkau untuk usaha? Simak artikel Ocistok x Jubelio ini untuk mengetahui rekomendasi distributor baju tidur import china tangan pertama dan terpercaya! Tidak diragukan lagi, di negara china tentunya memiliki banyak distributor tangan pertama terpercaya, tak heran para pelaku usaha di Indonesia berbondong-bondong untuk mencari supplier atau distributor […]