Beralih ke Invoice Online, Worth it tidak untuk Bisnis?

invoice online

Sebagai pebisnis, kamu pasti bosan dengan tumpukan invoice fisik yang menggunung di meja? Tentunya, kamu ingin rasanya menghemat waktu, tenaga, dan biaya dalam mengelola invoice. Nah, kamu bisa beralih ke invoice online! Saat ini, sudah banyak pebisnis yang beralih ke invoice online menggunakan software invoice sebagai solusi efisien dalam mengelola proses keuangan bisnis mereka. Namun, […]

Dijamin Efektif, Begini Cara Menagih Customer dengan Invoice Digital

invoice

Dalam era digital yang terus berkembang pesat, kemajuan teknologi telah membawa perubahan besar dalam berbagai aspek bisnis, termasuk inovasi dalam proses penagihan B2B (business-to-business) kepada customer menggunakan invoice digital. Kamu pasti sepakat bahwa dengan metode konvensional seperti pengiriman fisik dengan menggunakan kertas mulai terasa kuno dan kurang efisien. Maka dari itu, beralih ke invoice digital menjadi […]

Bayar Invoice Dengan Kartu Kredit Dapat Tambahan Tempo Pembayaran, Memang Bisa?

bayar invoice

Kartu kredit adalah produk keuangan yang dikeluarkan oleh bank untuk memudahkan transaksi pembelian dengan cara beli terlebih dahulu dan bayar kemudian. Akan tetapi, penggunaan yang tidak bijak bisa menimbulkan hutang yang sulit diselesaikan, lho! Kamu tahu nggak bahwa bayar invoice ke supplier/vendor atau mitra bisnis bisa pakai kartu kredit! Memang bisa? pada umumnya, kartu kredit […]