4 Alasan Kamu Perlu Menggunakan Fulfillment Center
Fulfillment Center – Berapa banyak SKU yang kamu jual saat ini? Jika jumlahnya sudah banyak, pasti akan sangat susah mengaturnya. Kecuali, kamu sudah mempunyai gudang khusus untuk menyimpan barang tersebut. Sudahkah kamu punya? Semakin banyak barang yang dijual, maka akan semakin banyak ruang yang dibutuhkan untuk menyimpan barang. Pada saat itu terjadi, kamu akan mulai […]