Rekomendasi 7 Aplikasi Bisnis Online untuk Tingkatkan Profitabilitas

aplikasi bisnis online terbaik

Banyak orang cenderung lebih menyukai hal-hal yang praktis dalam bekerja, terutama di era teknologi yang semakin maju. Tidak ada yang ingin menghabiskan waktu dan tenaga dalam proses yang rumit. Selain tidak efisien, hal ini juga dapat menghambat peningkatan profit. Itulah mengapa setiap perusahaan perlu terus memperbarui aplikasi-aplikasi digital. Selain untuk mempermudah pekerjaan, peningkatan profit juga […]

Brand Identity: Pengertian dan Cara Menciptakan Brand yang Kuat

brand identity

Ketika menjalankan sebuah bisnis, tentunya ada beberapa hal yang perlu kamu perhatikan agar brand kamu bisa dikenal oleh audiens. Ada 4 komponen penting yang perlu diperhatikan jika kamu ingin membangun sebuah brand, diantaranya: Nah, dari penjelasan di atas tentunya dapat terlihat jika semua faktor tersebut saling berhubungan dalam membangun sebuah brand. Di artikel kali ini, […]

Rahasia Cara Menambahkan Produk di Shopee Lewat Satu Klik!

cara menambahkan produk di shopee

Cara Menambahkan Produk di Shopee – Untuk kamu yang jualan online di marketplace pasti udah nggak asing lagi dengan kalimat “upload produk”. Kalau biasanya seller menambahkan produk dengan cara manual, dimana mesti memasukkan gambar satu persatu di masing-masing tokonya. Sekarang kamu akan tahu, ternyata ada cara mudah dan cepat untuk mengupload produk di marketplace. Sebelum […]

5 Marketplace yang Jadi Pilihan Pengunjung di Indonesia [Tahun 2023]

marketplace paling banyak pengunjung

Dikutip dari Databoks by KataData, data dari SimilarWeb, pada tahun 2023  Shopee berada di ranking satu e-commerce dengan kategori marketplace yang meraih pengunjung terbanyak di Indonesia. Selama tahun 2023, Shopee meraih sekitar 2,3 miliar kunjungan dan melampaui para kompetitornya. Walaupun tahun lalu Tokopedia sempat menjadi ranking pertama, nyatanya di tahun 2023 ini kembali diambil alih oleh Shopee. Dalam periode sama, situs […]

Mengenal Backlink dan Pentingnya dalam Strategi SEO

apa itu backlink

Backlink menjadi salah satu bagian dari link building, yaitu external link. Link Building adalah proses membuat situs web lain menautkan ke situs web Anda. Dalam SEO, tujuan utama pembuatan tautan adalah untuk meningkatkan peringkat pencarian laman web dengan memperoleh tautan masuk berkualitas tinggi. Untuk lebih jelasnya, yuk kita mulai aja pembahasannya mengenai backlinks itu sendiri. […]

Bisnis Dropshipper: Pengertian dan Cara Menjadi Dropshipper

bisnis dropshipper adalah

Bisnis Dropshipper – Emang jualan itu harus punya stok sendiri ya? Kayaknya gak perlu deh. Dengan perkembangan teknologi yang pesat, kamu bisa berjualan tanpa modal lho. Gak perlu lagi bingung stok barang di rumah plus packing barang dll. Model bisnis seperti ini emang sangat tren dilakukan semenjak adanya marketplace dan sosial media. Bahkan siapa sangka, […]

8 Strategi Memilih Aplikasi HRIS Terbaik untuk Bisnis Anda

Aplikasi HRIS Terbaik

Memilih aplikasi Human Resource Information System (HRIS) yang sesuai adalah langkah penting untuk meningkatkan efisiensi dan produktivitas dalam manajemen sumber daya manusia perusahaan. Terutama di era digital yang serba cepat ini, perangkat lunak menjadi solusi yang tepat untuk kerja praktis, hal ini juga berlaku di Indonesia. Di Indonesia, tersedia beragam pilihan aplikasi HRIS. Oleh karena […]

Contoh Jurnal Umum Perusahaan Dagang dan Tahapannya

contoh jurnal umum perusahaan dagang

Dalam melakukan laporan keuangan pasti kamu melalui proses akuntansi yang cukup panjang Karena tujuan laporan keuangan adalah menyediakan informasi terkait dengan keuangan dan perubahankeuangan yang nantinya berguna dalam melakukan pengambilan keputusan bisnis. Berawal dari tahapan pemasukan transaksi ke dalam jurnal umum, lalu buku besar, neraca saldo, laporan laba rugi usaha. Mungkin setiap jenis perusahaan berbeda […]

10 Barang Unik Untuk Usaha yang Banyak Diminati Masyarakat, Cek Disini!

barang unik untuk usaha

Dengan berkembangnya pengusaha-pengusaha di Indonesia, pastinya banyak dari kalian yang tak mau kalah dan memulai usaha sendiri. Kini banyak sekali usaha yang dibuka secara offline maupun online, namun salah satu kesulitan yang dialami oleh pengusaha baru adalah mencari produk untuk dijual di usaha mereka. Padahal dalam mencari barang itu tidak terlalu sulit loh! Saat ini […]