Pengertian, Tujuan, dan Strategi Promosi Produk di Era Digital
Kamu pasti udah tahu dong kalau promosi menjadi salah satu cara meningkatkan minat pelanggan untuk membeli produk kamu. Maka dari itu, kamu harus merancang strategi promosi penjualan yang tepat supaya promosi kamu nggak salah langkah nih. Nggak mau kan udah mengadakan promosi tapi ternyata jumlah penjualannya nggak sebanyak itu padahal biaya yang dikeluarkan sangat banyak. […]
5 Alasan Penting Penggunaan Software Ritel Grosir Untuk Bisnis
Software Ritel Grosir atau aplikasi kasir mungkin sudah tidak terdengar asing bagi sebagian pebisnis retail di Indonesia. Tapi sayangnya masih ada pebisnis yang nggak tahu bahkan belum menggunakan sistem kasir online pada bisnisnya. Padahal keberadaan program kasir ini sangat penting bagi keberlangsungan usaha, selain berguna untuk pencatatan transaksi penjualan. Aplikasi pos kasir pun membantu kamu […]
5 Cara Membuat Diskon di Shopee, Biar Jualan Lebih Laris!
Cara Membuat Diskon di Shopee – Ketika orang belanja online maupun offline, coba tebak apa sih biasanya yang mereka tunggu ? Udah pasti yang bakalan dicari oleh pelanggan adalah promo atau diskon. Umumnya orang-orang akan membeli sebuah barang ketika toko yang mereka pilih mengadakan promo dalam bentuk apapun. Dan promosi sering kali digunakan sebagai strategi […]
Mudah! 4 Cara Menaikan Produk di Shopee Secara Otomatis
Cara Menaikan Produk di Shopee – Kamu jualan online di platform marketplace Shopee ? Udah lama jadi seller tapi jualannya nggak laku ? Mungkin kamu belum tahu nih, salah satu fitur yang ada di Shopee yaitu fitur naikan produk. Jadi, dengan fitur ini kamu bisa membuat produkmu banyak diketahui oleh para pengunjung di marketplace. Nah, […]
Cara Menambah Variasi di Shopee Secara Cepat dan Mudah
Sebagai seorang pebisnis tentunya produk yang kamu jual nggak cuma satu bukan ? Terlebih lagi dari satu produk memiliki variasi lainnya mulai dari warna, ukuran, harga, dan masih banyak lagi. Ternyata variasi dari produk menjadi penentu apakah calon pelanggan kamu akan membeli barang yang kamu jual atau nggak loh. Kalo variasi produk yang kamu tawarkan […]
Aplikasi Kasir Gratis dan Terlengkap untuk Mudahkan Bisnis
Aplikasi Kasir Gratis – Saat membicarakan mengenai sebuah sistem jualan pasti yang terlintas dipikiran para pebisnis adalah seberapa besar software tersebut membantu operasional bisnis. Mau jualan online atau offline tentunya perlu memakai yang namanya platform atau sistem, mulai dari urusan keuangan, kontrol stok barang, sampai penyusunan laporan penjualan. Salah satu diantaranya kebutuhan penggunaan aplikasi penjualan […]
Contoh Deskripsi Toko Shopee yang Menarik Banyak Pelanggan
Contoh Deskripsi Toko Shopee – Tahu nggak sih ternyata kamu tidak boleh asal-asalan nih ketika membuat informasi mengenai toko online kamu. Kamu mesti menambahkan informasi sesuai dengan fakta, jangan sampai calon pembeli malah merasa ragu nih untuk membeli produk kamu. Soalnya salah satu tips jualan laku di marketplace datang nih dari penjelasan mengenai toko online […]
Cara Cetak Resi Shopee Secara Otomatis, Cuma 2 Menit!
Cara Cetak Resi Shopee – Tahu nggak sih, kalau sekarang seller yang jualan online di marketplace udah bisa loh mencetak resi secara otomatis. Jadi, nggak perlu input nomor resi secara manual lagi dan tentunya bisa menghemat waktu kamu sebagai pebisnis. Apalagi toko kamu ada banyak dan hampir terdapat di seluruh marketplace, pasti sulit banget deh […]
Personal Selling : Pengertian Beserta Tips Tingkatkan Penjualan
Personal Selling Adalah - Mana ada sih pebisnis yang berjualan tapi nggak mau usahanya dapat untung? Hal tersebut pasti menjadi salah satu tujuan yang semua pelaku usaha inginkan, tapi sebelum tujuan itu terwujud tentu mereka akan mengalami berbagai kendala. Contohnya aja dalam menentukan strategi pemasaran dan penjualan, karena kedua hal itu harus dirancang secara matang. Ada […]