Kwitansi Pembayaran : Pengertian dan Cara Membuat Otomatis
Bagi sebagian orang, mungkin keberadaan bukti pembayaran seperti nota, invoice, dan kwitansi bukanlah sesuatu hal yang penting. Tapi kenyataannya bagi pelaku bisnis, adanya bukti transaksi pembayaran tersebut menjadi komponen penting untuk keberhasilan suatu bisnis. Kwitansi berguna sebagai bukti pengeluaran usaha yang akan dimasukkan ke dalam pembukuan dan bersifat resmi karena dapat dipertanggungjawabkan. Jenis kwitansi pun […]
Apa Itu Brand Awareness? Simak Pengertian dan Contohnya
Tahukah kamu, kalau brand awareness adalah salah satu kunci penting keberhasilan bisnis, dimana brand kamu bisa diingat oleh konsumen. Contoh brand awareness sudah digunakan oleh berbagai brand besar sebagai strategi branding, seperti AQUA, Pepsodent, dan brand lainnya. Misal, setiap kamu membeli “pasta gigi” maka yang sering kali disebut oleh orang adalah “odol” padahal itu sebuah […]
Ternyata! 6 Cara Promosi di TikTok Shop yang Bikin Laku Keras
Saat ini penjual semakin mudah untuk memasarkan produk mereka lebih luas ke masyarakat apalagi sekarang orang memilih untuk berbelanja online. Maka dari itu, banyak penjual yang berbondong-bondong berjualan di marketplace hingga sosial media, salah satunya ialah TikTok Shop. Sayangnya masih ada beberapa penjual yang belum tahu cara promosi di TikTok Shop sehingga dapat meningkatkan penjualan […]
10 Rahasia Cara FYP di TikTok Dijamin Viral, Simak Tipsnya!
TikTok telah menjadi platform media sosial yang sangat populer, dengan jutaan pengguna aktif di seluruh dunia. Salah satu tujuan utama pengguna TikTok adalah masuk ke halaman For You Page (FYP), di mana video mereka dapat dilihat oleh jutaan orang. FYP adalah tempat di mana TikTok menampilkan video yang dipilih berdasarkan algoritma, sehingga video yang muncul […]
10 Fakta Menarik Tentang Apa Itu Produsen yang Wajib Diketahui!
Dalam dunia bisnis dan ekonomi, produsen memainkan peran yang sangat penting. Bisa dikatakan, produsen adalah pihak yang bertanggung jawab atas pembuatan dan penyediaan barang atau jasa yang dikonsumsi oleh masyarakat. Tapi apa yang dimaksud dengan produsen dalam bisnis? Yuk! kita simak penjelasan lengkapnya di artikel ini. Apa Itu Produsen? Jadi, apa itu produsen? Produsen adalah […]
8 Halaman Website yang Wajib Ada di Toko Online Kamu
Bagi orang yang baru memulai bisnis online atau pun pebisnis usaha online yang ingin menjangkau banyak pelanggan baru dengan membangun website nya sendiri. Tentunya mesti memahami apa saja elemen website yang wajib dimasukkan dan ada pada website untuk jualan online. Bukan cuma sebatas menemukan hosting atau domain web yang cocok melainkan kamu juga mengetahui bagian […]
10 Ide Kreatif Usaha untuk Pemula Tanpa Modal
Ide Kreatif Usaha Pemula – Saat kamu memutuskan untuk membuat sebuah bisnis pastinya memerlukan yang namanya kreativitas dalam mengembangkan ide usaha. Sebab, tanpa adanya suatu inovasi dapat membuat bisnis kamu tidak berkembang, maka dari itu penting seorang pebisnis memiliki ide yang inovatif. Kalau kamu baru memutuskan untuk membangun usaha dan perlu ide bisnis yang unik, […]
Kalo Menurut Zodiak, Ini 5 Macam Usaha yang Pasti Sukses
Mungkin masih banyak orang yang tidak percaya mengenai ramalan ilmu astrologi karena kepercayaan tersebut tidak logis atau konyol. Akan tetapi, masih ada sebagian yang mempercayai ramalan zodiak seperti mencari tahu tentang masa depannya bahkan macam usaha yang cocok untuk mereka. Ramalan zodiak ini terkadang bisa digunakan untuk membaca dan melihat kepribadian seseorang misalnya saja, zodiak […]
Dear Seller, Ternyata Begini Cara Live di Tiktok Tanpa 1000 Followers
Saat ini, TikTok menawarkan opsi live yang bisa digunakan oleh penggunanya yang ingin berhubungan langsung dengan pengguna lain. Untuk memulai live di TikTok caranya cukup mudah, bahkan hampir sebagian besar penggunanya memanfaatkan fitur live ini untuk mendapatkan engagement di TikTok sehingga dapat menghasilkan konten live streaming yang kreatif dan inovatif untuk menarik audiens. Tentunya buat […]