5 Alasan Kenapa Kamu Wajib Buat Website Toko Online Buat Bisnis

website toko online

Pengguna internet di Indonesia terus bertumbuh secara signifikan tiap tahunnya. Berdasarkan datareportal, pada Januari 2020 pengguna internet Indonesia meningkat 17% dari Tahun 2019 menjadi 175,4 Juta pengguna. Pertumbuhan tersebut berdampak terhadap kebiasaan belanja masyarakat Indonesia melalui internet. Tercatat pada pada periode yang sama, penjualan B2C e-commerce juga meningkat +38% sehingga mencapai USD 11 Miliar. Bagi […]