Apa Itu Understock? Begini Solusi Cara Mengatasinya dengan Strategi yang Tepat

Dalam dunia bisnis, menjaga ketersediaan stok adalah hal yang sangat krusial. Jika kehabisan stok, pelanggan bisa langsung beralih ke kompetitor. Kondisi inilah yang disebut understock, salah satu masalah paling umum dalam manajemen persediaan. Masalah understock sering terjadi pada bisnis retail, e-commerce, hingga distributor yang memiliki banyak SKU atau gudang. Tanpa kontrol yang tepat, stok tiba-tiba […]
7 Manfaat Aplikasi HRIS bagi Perusahaan, Bisa Lebih Efisien!

Manfaat aplikasi HRIS bagi perusahaan modern tidak bisa lagi diabaikan. Dalam era digital yang serba cepat ini, Sumber Daya Manusia (SDM) tetap menjadi aset paling berharga dan penentu keberhasilan perusahaan Anda. Namun, kompleksitas dalam mengelola SDM mulai dari absensi, penggajian, hingga penilaian kinerja, sering kali membutuhkan alokasi sumber daya personalia yang besar dan rentan terhadap […]
Mengapa Usaha Ritel Membutuhkan Program POS Kasir?

Mungkin masih ada beberapa bisnis retail yang belum menyadari betapa pentingnya penggunaan sistem pos kasir untuk keberlangsungan bisnisnya. Kebanyakan penggunaan sistem POS sering kita jumpai pada bisnis f&b seperti di restoran padahal kenyataannya usaha ritel juga butuh aplikasi ini. Dengan memakai software kasir tentu saja dapat membantu kamu memudahkan bisnis dalam mencatat total penjualan usaha […]
Mudah! Cara Mengembalikan Barang di Shopee Dengan Cepat

Pernah mengalami salah pesanan barang saat memesan produk secara online seperti ukuran yang tidak sesuai sehingga kamu ingin mengajukan tukar size. Memang kadang kala saat membeli barang secara online khususnya di marketplace seperti Shopee, barang yang dipesan tidak sesuai atau dalam kondisi rusak. Maka dari itu, kamu sebagai pembeli berharap dapat mengajukan pengembalian barang dan […]
Apa Itu Warehouse, Manfaat, Fungsi dan Jenis

Apa itu warehouse atau gudang kerap kali dibutuhkan oleh suatu usaha. Bisnis besar maupun kecil membutuhkan gudang sebagai tempat penyimpanan barang untuk sementara. Dapat dikatakan warehouse sebagai bagian dari sistem logistik dari suatu bisnis untuk menyimpan barang misalnya bahan baku sampai produk yang sudah jadi serta memberikan informasi kepada manajemen terkait status dan kondisi barang. […]
Cara Share Link Promosi di Shopee Affiliate, Bisa Dapat Rp 7 Juta/bulan!

Shopee Affiliate adalah salah satu cara terbaik untuk mendapatkan penghasilan tambahan melalui platform Shopee. Program ini memungkinkan pengguna untuk berbagi link produk dan mendapatkan komisi dari setiap penjualan yang dihasilkan melalui link tersebut. Salah satu platform terbaik untuk membagikan link Shopee Affiliate adalah Instagram. Namun, banyak orang yang masih belum mengetahui cara untuk membagikan link […]
Delivery Order: Pengertian, Fungsi, Contoh dan Cara Kerja

Siapa yang sering belanja atau berjualan barang secara online? Kalau kamu sering belanja secara online, tentunya nggak asing dengan istilah delivery order. Arti delivery adalah pengiriman, sedangkan delivery order berhubungan dengan layanan pesanan produk secara online yang biasanya berupa tanda bukti pemesanan barang. Tapi masih ada pula yang bingung membedakan antara delivery order dengan surat […]
Dropshipper: Keuntungan, Cara Kerja, dan Tips untuk Pemula

Pengen mulai bisnis tapi nggak mau yang butuh modal besar? Atau belum punya modal untuk beli stok barang? Tenang aja, sekarang sudah ada sistem bisnis yang nggak perlu stok atau gudang sendiri, yaitu dropshipping. Nah, buat kamu yang sering dengar istilah ini tapi belum tahu apa itu dropshipper dan bagaimana cara kerjanya, yuk simak penjelasan […]
Apa Itu Retail, Jenis, Karakteristik, dan Contohnya

Apa Itu Retail? Mungkin kamu sering mendengar mengenai bisnis retail dan ada berbagai macam jenis bisnis ritel tergantung dari produk yang dijual maupun cara penjualannya. Lalu, apa itu retail? Retail adalah proses penjualan barang atau jasa secara langsung kepada konsumen untuk penggunaan pribadi mereka. Sedangkan individu atau bisnis yang menjual produk disebut dengan retailer. Dalam […]